Foto-Foto Michael Phelps, Manusia Tersukses di Olimpiade

Dengan meraih 8 medali emas di Olimpiade Beijing 2008, Michael Phelps menjadi manusia pertama di dunia ini yang pernah mendapatkan medali terbanyak dalam 1 kali penyelenggaraan Olimpiade. Momen di Beijing ini kemudian juga sekaligus mengukuhkan Michael Phelps sebagai peraih medali emas terbanyak sepanjang sejarah Olimpiade dengan perolehan seluruhnya 14 medali emas. Bahkan mungkin akan bisa lebih lagi saat Olimpiade London 2012 nanti mengingat Michael Phelps baru berusia 23 tahun saat ini.

Beberapa pernyataan bersejarah yang perlu dicatat: "There is no question from now on, when people think of the greatest swimmer of all time, it's only going to be Michael Phelps' name that comes to their lips," says John Naber, four-time swimming gold medalist. Lihat lebih lanjut liputan Hikmah Teknologi atas jalannya Olimpade 2008.

The Beijing Olympics, adds Olympic historian David Wallechinsky, will be known as the "Michael Phelps Games. They have to be," Wallechinsky says. "He won eight gold medals. He deserves to be remembered as the hero of the Beijing Olympics." Wallechinsky now predicts a new word in the American lexicon: Phelpsian. "That will be when you win everything and overwhelm the position. That will be a Phelpsian achievement," he says.

He3... istilah baru ya? Phelpsian...

Sulit membayangkan akan ada manusia lain yang akan bisa memecahkan rekor ini lagi di masa depan. Berikut foto-foto fenomenal perjalanan perenang terbesar dunia Michael Phelps di Olimpiede Beijing 2008. These are the phenomenal photos and images of Michael Phelps in action in swimming Summer Olympics Beijing 2008.

(gambar diambil sebagian dari NBCOlympics.com)
















Posting Komentar

2 Komentar

Anonim mengatakan…
michael phelps is a new super hero..

in olympic 2000, there is ian thorpe and pieter van den hoogenband..

but now, a new swimming super hero was born..

he is..

A MAGNIFICENT MICHAEL PHELPS
Web Admin mengatakan…
agree, a new super hero phelpsman.

it's nice to know that my blog is not just read by indonesian, but also by others with different languages. pictures speak across nations...